Loucing SIDOMASPAR Kabupaten Pringsewu 

Loucing SIDOMASPAR (Sistem Informasi Data Ormas dan Parpol) Kabupaten Pringsewu 

Beritatrends, Pringsewu – Penyuluhan dan Luncing Optimalisasi Pendataan dan Pengawasan Ormas serta Database Parpol Melalui Sistem informasi Data Ormas dan Parpol (SIDOMASPAR) pada Bandan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Pringsewu.bertempat di Aula Rapat Utama Kantor Bupati Pringsewu,Kamis(14/7/2022).

Hadir dalam acara tersebut Kepala Kesbangpol Kabupaten Pringsewu Sukarman,S.Pd., Kapolres Pringsewu AKBP Rio Cahyowidi, Dandim 0424/TGM di wakili Kapten Inf Rahmad Kartolo, Kajari Pringsewu.

Dalam sambutannya Kepala Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Pringsewu Sukarman,S.Pd mengatakan ” Alhamdulillah berkat kerja keras kita semua hari ini kita Luncing sistem informasi Data Ormas dan Parpol (SIDOMASPAR) semoga aplikasi online ini bisa bermanfaat bagi seluruh ormas dan parpol di kabupaten Pringsewu di harapkan seluruh ormas dan parpol bisa mengisi Aplikasi ini ,agar terdata dari Kabupaten sampai pusat.aplikasi ini juga mempermuda kita semua dan masyarakat Kabupaten Pringsewu untuk melihat aktifitas Ormas dan Parpol diKabupaten Pringsewu,ujarnya.

Sementara itu Kapolres Pringsewu AKBP Rio Cahyowidi mengatakan Sangat mendukung akan adanya Sistem informasi Data Ormas dan Parpol (SIDOMASPAR)semoga ini semua bisa menjadi manfaat ,ia juga mengingatkan Ormas untuk menjaga ketertiban umum di masyarakat jangan sampai ormas ada yang mengambil alih tugas Aparat di Kabupaten Pringsewu ini, karena aturan itu sudah tertuang di peraturan tentang Ormas.Kapolres Pringsewu menghimbau Ormas untuk menjaga Kamtibmas di kabupaten Pringsewu ini dan Polres Pringsewu juga mendukung semua Kegiatan ormas jika di butuhkan kami siap membantu selagi untuk kepentingan umum masyarakat Kabupaten Pringsewu,terangnya.

Pos terkait